Pada dasarnya setiap manusia mempunyai berbagai kebutuhan, salah satunya   adalah kebutuhan akan memperoleh informasi. Informasi dapat diperoleh   dari berbagai cara. Bisa melalui proses komunikasi Face to face (  tatap muka), maupun komunikasi dari bermedia (memperoleh informasi  dari slah satu media) baik itu media cetak maupun elektronik.
Istilah  komunikasi atau dalam bahasa inggris communication berasal dari  kata  latin communicatio , dan sumber dari kata communis yang berarti  sama.  Sama di sini adalah sama makna (  http://id.wikipedia.org/wiki/Komunikasi  )
Proses Komunikasi pada hakikatnya adalah proses penyampaian pikiran atau   perasaan oleh seseorang (komunikator) kepada orang lain ( komunikan).   Pikiran bisa merupakan gagasan, informasi , opini , dan lain- lain yang   muncul dari benaknya. Perasaan bisa berupa keyakinan, kepastian ,  keragu  - raguan , kekhawatiran , kemarahan , keberanian , kegairahan ,  dan  sebagainya yang timbul dari lubuk hati seseorang (   http://id.wikipedia.org/wiki/Komunikasi). Kalau ada dua orang atau lebih   melakukan proses komunikasi , misalnya dalam bentuk percakapan , maka   komunikasi tersebut akan terjadi atau berlangsung selama ada  kesepakatan  atau kesamaan makna tentang apa yang akan di komunikasikan.Jenis-jenis  bahasa:
• Bahasa Inggris
• Bahasa Jepang
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Simalungun
• Bahasa batak
Seiring dengan kemajuan teknologi khususnya dibidang komunikasi,   informasi dapat diperoleh tidak hanya melalui tatap muka (face to face)   dan tatap muka yang juga diganti dengan verbal dan nonverbal, tetapi   juga melalui media. Sementara itu jika dilihat dari tatanan komunikasi   (ditinjau dari jumlah komunikan) maka komunikasi terdiri dari:   komunikasi pribadi (personal communication), komunikasi kelompok (group   communication) dan komunikasi massa (mass communication) (Effendy,  1993:  53-54). 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar